Apa itu provider EDC (Electronic Data Capture)? Sederhananya, sistem EDC merupakan perangkat lunak yang dapat menyimpan data seseorang. Biasanya data pertama kali dicatat di atas kertas, baru kemudian ditranskripsi dalam bentuk laporan kasus elektronik.
Sebenarnya ada banyak vendor EDC. Namun demikian tak sedikit perusahaan yang membuat sistem mereka sendiri. Sebagian besar sistem EDC menawarkan fitur yang berbeda, namun intinya dalam perangkat lunak EDC umumnya dirancang untuk menyederhanakan pengumpulan data.
Sistem dari provider EDC dapat menghemat banyak waktu dengan akses real-time ke data. Selain itu juga memakan sedikit waktu untuk memanajemen data. Di akhir prosedur, Anda akan lebih mudah mengambil analisis. Memang pada awalnya Anda membutuhkan waktu cukup lama untuk belajar menggunakan sistem satu ini. Namun seiring dengan beberapa kali latihan, Anda akan mengatasi permasalahan di awal.
Data yang dikumpulkan dalam sistem EDC akan otomatis dilindungi oleh sistem. Data-data tersebut juga akan dicadangkan, mengingat sifat dari data tersebut. Pasalnya setiap akun pengguna memiliki izin yang sudah ditetapkan. Sebagian besar tindakan hanya dapat dilakukan oleh orang-orang tertentu. Dengan begitu, data yang disimpan dalam sistem paling mutakhir ini akan jauh lebih aman.
Berbekal sistem provider EDC, kualitas data Anda akan meningkat. Ada juga pilihan untuk menambahkan batasan pada formulir. Hal tersebut untuk menghindari dimasukkannya data yang tak akurat dan tidak logis. Menggunakan sistem yang terkomputerisasi memungkinkan data yang dimasukkan dapat dibaca dan dihitung secara otomatis untuk mendapatkan data yang terbaru.
Penggunaan sistem EDC dapat meningkatkan efisiensi uju klinis lantaran navigasi yang mudah digunakan. Anda dapat menggunakan pilihan pencarian untuk menemukan serta menyaring data yang dibutuhkan tanpa kesulitan. Anda juga bisa menyimpan semuanya di dalam satu lokasi dengan visibilitas yang lebih tinggi, namun tak membutuhkan banyak kertas.
Apabila dilihat secara finansial, biaya penggunaan sistem EDC bisa gratis atau juga sangat mahal. Harganya sebenarnya bisa bervariasi dan beberapa vendor provider EDC bahkan memiliki biaya tambahan. Dengan Anda membeli sistem EDC bisa seperti sebuah investasi yang sangat besar. Namun hal tersebut berarti Anda harus berhemat dalam jangka panjang.
Mencari sistem EDC yang mobile-friendly? Castor EDC solusinya. Dibuat oleh peneliti, sistem ini memang khusus untuk penelitian. Fitur-fitur di dalamnya ada eCRF, ePro, sistem pengacakan data otomatis, pemantauan, dan kemudahan dalam penggunaan.
Lalu ada software provider EDC yang dapat digunakan untuk menangkap, mengklasifikasikan, dan memvalidasikan dokumen dengan teknologi tinggi lalu mengubahnya menjadi data yang dapat digunakan.
Perangkat lunak dokumentasi satu ini berbasis cloud yang dapat digunakan untuk membuat dan mendistribusikan instruksi kerja visual, dokumen pelatihan, dan banyak lagi lainnya sesuai dengan kebutuhan Anda.
Software provider EDC DocuPhase merupakan platform berbasis browser lengkap yang menawarkan efisiensi serta kinerja yang tak tertandingi bagi setiap perusahaan yang ada di seluruh dunia.
Ada Clinical Studio yang merupakan produk andalan dari SaaS. Berbasis cloud, perangkat lunak satu ini dibuat khusus untuk memungkinkan perusahaan menyelesaikan uji coba secara efisien,
Ephesoft Transact, platform berbasis cloud lainnya yang dapat mengambil dokumen dan melakukan analisis secara cerdas untuk mengubah konten paling tidak terstruktur di dunia menjadi data yang lebih bersih dan siap untuk ditindaklanjuti.
Mencari informasi lengkap mengenai provider EDC dan layanan di bidang penjualan lainnya? Kunjungi http://www.pt-ion.com/ untuk mendapatkan jawaban paling lengkap dari PT ION Indotek.